A Quick Introduction About Elton John
Siapa
yang tidak pernah mendengar nama Elton John? Ya, musisi senior yang
tidak perlu diragukan lagi kemampuannya. Terlahir dengan nama
Reginald Kenneth
Dwight,
Sir Elton Hercules John memiliki banyak kontribusi dalam dunia musik,
bahkan sampai di usianya yang ke 65 tahun.
Elton
John total sudah mengeluarkan 31 album, tidak termasuk album-album
yang dibuatnya bersama musisi lain, maupun soundtrack-soundtrack
film. Album-album Elton John antara lain:
- Empty Sky (1969)
- Elton John (1970)
- Tumbleweed Connection (1970)
- Madman Across the Water (1971)
- Honky Château (1972)
- Don't Shoot Me I'm Only the Piano Player (1973)
- Goodbye Yellow Brick Road (1973)
- Caribou (1974)
- Captain Fantastic and the Brown Dirt Cowboy (1975)
- Rock of the Westies (1975)
- Blue Moves (1976)
- A Single Man (1978)
- Victim of Love (1979)
- 21 at 33 (1980)
- The Fox (1981)
- Jump Up! (1982)
- Too Low for Zero (1983)
- Breaking Hearts (1984)
- Ice on Fire (1985)
- Leather Jackets (1986)
- Reg Strikes Back (1988)
- Sleeping with the Past (1989)
- The One (1992)
- Duets (1993)
- Made in England (1995)
- The Big Picture (1997)
- Songs from the West Coast (2001)
- Peachtree Road (2004)
- The Captain & the Kid (2006)
- The Union (with Leon Russell) (2010)
- The Diving Board (2012)
Penghargaan
Elton John di bidang musik sudah tidak terhitung banyaknya. Untuk
Grammy Awards saja, ia memiliki 6 piala:
- 1987: Best Pop Performance by a Duo or Group with Vocal
- 1991: Best Instrumental Composition
- 1994: Best Male Pop Vocal Performance
- 1997: Best Male Pop Vocal Performance
- 1999: Grammy Legend Award
- 2001: Best Musical Show Album
Tidak
hanya berkiprah di bidang musik saja, Elton John juga memiliki
beberapa aset lain. Sebut saja, Watford Football Club serta Elton
John AIDS Foundation. Kekayaan Elton John, dilansir Sunday Times Rich
List 2011, mencapai £195 million
dan membuatnya termasuk dalam 10 musisi Inggris terkaya.
Sumber: http://en.wikipedia.org/wiki/Elton_John
Sumber: http://en.wikipedia.org/wiki/Elton_John
Vania Regina
XI.IS1 / 14
No comments:
Post a Comment